Kejahatan Satwa dan Hutan

PROFAUNA Laporkan Temuan Jaring Penangkap Burung di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru

PROFAUNA melaporan temuan jaring-jaring untuk menjerat burung di jalur menuju bukit B29 yang berada di dalam kawasan TNBTS pada hari Selasa 

Lagi! Ribuan Burung Asal Kalimantan Diselundupkan melalui Kapal Motor

BBKSDA Jawa Timur menggagalkan penyelundupan 2.711 ekor burung dari Balikpapan, Kalimantan Timur, ke Surabaya melalui Pelabuhan Tanjung Perak 

Hebat..! Warga Lereng Slamet Gagalkan Transaksi Elang di Desanya

Warga sendiri berkeyakinan jika mereka menjaga dan melindungi alam, maka alam akan membalas dengan berkah melimpah bagi kehidupan mereka.

Mahasiswi Jember yang Diduga Bunuh Kucing Hutan Sudah Diamankan Polisi

Mahasiswi Universitas Jember yang diduga membunuh kucing hutan sudah diamankan oleh polisi pada hari Minggu malam

Kapolres Kukar AKBP Handoko: Kami Akan Usut Tuntas Kasus Pembunuhan Beruang Madu

Kapolres Kutai Kartanegara (Kukar) AKBP Handoko mengatakan bahwa proses hukum kasus pembunuhan beruang madu yang diduga dilakukan oleh Ronal Christoper dan kawan-kawan akan terus dilanjutkan

Polisi Temukan Barang Bukti Sisa Daging Beruang yang Diolah oleh Terduga Pelaku Pembunuhan Beruang Madu

Ketiga terduga pembunuh beruang tersebut akan sulit lepas dari jerat hukum. Hasil penyelidikan polisi, ditemukan bukti sisa daging beruang madu yang telah dimasak 

Halaman

Subscribe to RSS - Kejahatan Satwa dan Hutan
© 2003 - 2024 ProFauna Indonesia

ProFauna Indonesia (Temukan kami di Google+) adalah lembaga independen non profit berjaringan internasional
yang bergerak dibidang perlindungan dan pelestarian satwa liar dan habitatnya.